Eroni News
Loading...

Membuat Ekspresi komentar di HTML

Membuat Ekspresi komentar di HTML - Seperti yang telah dibahas pada postingan - postingan paling awal sekali, yakni bahwa HTML merupakan bahasa struktur, dimana output atau hasilnya berupa berbasis website. Namun tahu tidak bahwa HTML mempunyai tag untuk memberikan komentar. Ya. . . pada postingan kali ini akan sama - sama membahas mengenai pembuatan komentar di HTML. Mungkin ada sebagian teman - teman yang tidak tahu komentar itu apa. Oke, komentar digunakan untuk mendisable/menonaktifkan kode HTML yang telah diketikan tanpa harus menghapus nya. Bagaimana sudah terbayang tidak? baik kalo belum mari kita lanjut.

baca juga : Membuat checkbox di HTML

Menulis sebuah bahasa program/struktur pasti sangat menyenangkan bagi yang hobby dalam hal ketik mengetik program, tapi apa jadinya misalkan sintak/kode yang sudah kita ketikan itu gagal, padahal baris nya mencapai 2000 line, misalnya. Apakah mau menghapusnya? itu sangat sayang sekali ya, karena sudah usaha keras untuk mengetik program nya, eh malah program nya error. Apa solusinya? ya harus dikoreksi lagi lah. he.. he.. he.. kita cari lline mana yang salah, apabila yakin di line (baca : baris) itu yang menjadi biang kesalahan program tersebut maka langsung perbaiki, namun apabila kita ragu di line tersebut tetapi di sisi lain ingin mengubahnya di line tersebut. Maka fungsi komentar ini lah sangat berperan penting dalam kasus seperti ini. Bagaimana sudah ada penerangan tentang pembuatan komentar ini? Ok, mari kita lanjut.

Sudah dikatakan sejak awal bahwa dengan upaya seperti ini akan membuat program tidak aktif namun kode yang sudah diketikan tidak akan hilang/hapus, barang kali suatu saat kode ini bisa digunakan lagi tanpa harus mengetik ulang.

Untuk tag yang digunakan dalam membuat komentar ini yaitu ... dan ditutup dengan ... Untuk lebih jelas mari kita ikuti secara teknis nya dibawah ini.

Screenshot

Membuat Ekspresi komentar di HTML
Sintak/kode yang sudah diberikan komentar

Cara pasang
Ketikan kode dibawah ini ke dalam web editor

<!-- Ketikan kode HTML disini -->

Simpan dengan ekstensi *.html

You Might Also Like

0 comments

Like us on Facebook

Archive